Kamis, 18 Oktober 2012

Rekam Aktivitas Desktop dengan CamStudio

Selamat pagi sobat blogger........
Udah lama nich gak update blog, yah karena males, dan banyak kesibukan juga sich,, Oke langsung aja nich,,  kali ini saya mau bahas tentang Bagaimana cara konfigurasi aplikasi CamStudio sebelum digunakan untuk melakukan proses rekaman aktivitas di desktop komputer kita.

Sebenarnya tidak sulit dan ribet sich konfigurasinya, cuma perlu sedikit waktu saja kog, hehehe
Oke kita mulai aja,, pada aplikasi CamStudio terdapat beberapa menu, nha yang kita konfigurasi hanya meni Region, Option, dan Tools.
Berikut ini hal-hal yang perlu dikonfigurasi pada Camstudio. 

REGION
1. Fixed Region
    > unchecked "Fixed Top-Left Corner" & "Drag Corners to Pan"
    > Resolusi: Width x Height = 426 x 240

OPTIONS
1. Video Options
    > Compresor: Xvid MPEG-4 Codec
    > Compressor -> Configure -> Other options -> Encoder -> Unchecked "Display encoding status"
    > Uncheck: Auto Adjust
    > Set Key Frames Every = 20 frames
    > Capture Frame Every = 50 milliseconds
    > Playback Rate = 20 frames/second
2. Cursor Options
    > Cursor Display #
    > Cursor Highlight #
3. Audio Options for Microphone
    > Audio Capture #
    > Recording Format -> 11.025 kHz, mono, 8-bit
    > Interleave every: 100 Milliseconds
    > Unchecked "Use MCI Recording"
4. Pilih: Record audio from microphne
5. Pilih: Enable Autopan

TOOLS
1. Pilih: Video Annotations
    > Klik Kanan -> Video Format -> Resolution = 160 x 120
    > Klik Kanan -> Edit Text: kosongkan/ hapus teks yang tertulis

Untuk lebih detailnya, bisa melihat video yang tertera di bawah ini.

Sekian terima kasih, Semoga bermanfaat.

0 komentar:

Posting Komentar